OUTBOUND FUN GAMES BERSAMA FE UB 76
OUTBOUND FUN GAMES BERSAMA FE UB 76
Tali silaturahmi antar teman yang di jaga dengan baik pastinya akan
terjalin hingga bertahun-tahun lamanya. Sama seperti peserta
Outbound yg Melatih Kepemimpinan
saat ini, mereka merupakan teman masa muda dari bangku perkuliahan. 40
tahun silam menjalin silaturahmi merekapun akhirnya rindu akan masa-masa
kebersamaan,
Lokasi Outbound Malang di Hotel Sahid Montana 2 Malang, momen lama yang
telah ditunggu-tunggu pun tiba. Para peserta outbound dari FE UB 76
dapat saling melepaskan rindu satu sama lainnya.
Tak ingin berlama-lama larut dalam kerinduan yang dalam, pesertapun
langsung menuju lapangan untuk segera memulai kegiatan
Outbound Fun Games yang telah direncanakan. Sebagai pemanasan awal para peserta
diajak untuk pemanasan terlebih dahulu sebelum memulai acara intinya.
Senam ringan menjadi pilihan trainer untuk membangkitkan semangat para
bapak dan ibu-ibu ini. Setelah pemanasan selesai, kegiatan dilanjutkan
dengan beberapa games ringan. Di misi ini peserta dibagi menjadi
beberapa kelompok.

Lucunya, saat melakukan games para anggota kelompok saling beradu
argumen. Hal ini pun menjadi bahan tawa bagi peserta lain yang serius
memperhatikan. Apalagi trainer yang mengarahkan tak henti-hentinya ikut
tertawa karena terbawa suasana. Meski beberapa peserta sudah lanjut
usia, tapi keusilan dan semangatnya pun masih membara.
Sebagai provider outbound yang menangani kegiatan fun games kali ini,
kami
First outbound mengucapkan terimakasih atas kepercayaan serta
kerjasama yang telah terjalin dengan baik. Selain itu kami juga berharap
semoga kegiatan ini dapat menambah kekompakan serta mempererat tali
silaturahmi yang telah terjalin diantara peserta outbound FE UB 76
selama ini.
Jadi bagaimana? Sudahkan anda mempersiapkan
Outbound Training impian? Kami First
Outbound siap membantu mewujudkan outbound impian anda tersebut.
Pastikan outbound anda kali ini lebih menantang dan berkesan!!….
Untuk informasi lebih lanjut dan detail lagi mengenai First Outbound, silahkan hubungi :
Ali Saleh
Telp/WA : 081 231 938 011
Telp kantor : 0341-461665
Head Office : Jl. Raya Kedawung No.99, Ngijo, Kec. Karangploso, Kab. Malang, Jawa Timur
Website : www.1stoutbound.com
E-mail : 1stoutbound@gmail.com